Minggu, 28 Februari 2021

Klien Pertama 12 Februari 2021

Setiap pasangan pasti mendambakan pesta pernikahan yang mewah. Tapi apa daya jika kita ingin melegalkan hubungan di tengah Pandemi Covid 19 yang belum berakhir hingga saat ini? Tentunya kita tidak berharapkan bahwa pesta pernikahan kita menjadi cluster baru penyebaran Covid 19. 

Itulah yang dipilih oleh pasangan Ayu - Agus asal Surabaya, yang merupakan klien pertama kami.

Menikah di Hari Tahun Baru China, 12 Februari 2021, mereka memutuskan melangsungkan Akad Nikah di KUA. Tapi make up, busana, mahar, souvenir, konsumsi (30 orang), photografer dan dokumen pernikahan disiapkan penuh oleh LIEBE WEDDING ORGANIZER

Contact Us : 085706863257 💙



0 Komentar:

Posting Komentar

Berlangganan Posting Komentar [Atom]

<< Beranda